Pasang Kode Disini
Powered by Blogger.

Alasan Penghapusan Domain CO.CC Oleh Google


Akibat nila setitik, rusak susu sebelengga. Pepatah inilah yang pantas untuk dijadikan kiasan nasib para blogger yang masih menggunakan domain co.cc baik blog lama, baru maupun yang memiliki ranking yang tinggi, yakni ranking dari Google Pagerank ataupun Alexa Rank.

Kisah suram domain co.cc seakan tiada berhenti setelah Facebook memberikan peringatan bagi para penggunannya yang memposting status hanya dengan kata co.cc pasti akan diberikan kode keamanan yang harus diisi sesuai petunjuk kata yang diberikan. hal ini demi kenyaman para pengguna facebook.

Awal bulan Juli ini merupakan puncak kesuraman domain co.cc. karena tanpa ada pemberitahuan dari pihak google semua situs yang memiliki domain co.cc terlebih lagi situs utama yakni www.co.cc dihapus dari daftar pencariannya.

Silahkan anda perhatikan dua gambar yang saya ambil dari situs google.co.id maupun google.com

1. Google.co.id

2. Google.com

Berikut beberapa alasan mengenai penghapusan domain co.cc oleh google :
1. Domain co.cc adalah domain gratisan bukan domain resmi tingkat 2 layaknya domain co.uk, com.au, ataupun co.id
2. Domain co.cc terkena Razia oleh Sistem Malware Scanning oleh Google.
3. Subdomain co.cc terindikasi banyak mengandung spam.
4. Pengguna Domain co.cc banyak yang menggunakan situsnya sebagai Situs Phising.

Beruntungnya meskipun pihak google telah menghapus domain co.cc dari mesin pencarinya namun pihak yahoo dan beberapa search engine (Mesin Pencari) misal msn, babylon dll. masih mengindeks situs - situs yang bersubdomain co.cc.

Saran saya bagi pemilik blog / situs yang masih bersubdomain co.cc segeralah mengganti blognya ke blog semula misal blogspot maupun wordpress atau apabila anda memiliki uang lebih lebih baik mengganti alamat situs gratisan anda dengan domain .com .net .info dll.

Semoga bermanfaat
Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Berita | Tips Internet dengan judul Alasan Penghapusan Domain CO.CC Oleh Google. Jika kamu suka, jangan lupa like dan bagikan keteman-temanmu ya... By : Kilas Info
Ditulis oleh: Unknown - Saturday, July 9, 2011

2 komentar untuk "Alasan Penghapusan Domain CO.CC Oleh Google"

  1. This comment has been removed by a blog administrator.

    ReplyDelete
  2. wah jadi itu ya alasannya , makasih ya gan , karena ini ane ganti jadi blogspot.com lagi deh soalnya kmrin waktu diganti jadi turun gila rank alexa 80 juta wkwkwkw

    nice infonya gan . backline ya

    ReplyDelete

Silahkan Berkomentar Secara Bijaksana.
Jangan Harap Komentar Isi Link Akan Saya Tampilkan.
Untuk Mendapatkan Backlink Silahkan Menggunakan OpenID Atau Format Nama & Url Pada Kolom Pengirim.